Anggota DPR Alamudin Dimyati Rois Meninggal setelah Kecelakaan

5 hours ago 2

Logo Tempo

Anggota DPR RI Komisi VIII Alamudin Dimyati Rois Meninggal setelah Kecelakaan

6 Mei 2025 | 09.09 WIB

Ilustrasi mobil kecelakaan tunggal. thebalance.com

Ilustrasi mobil kecelakaan tunggal. thebalance.com

TEMPO.CO, Kendal - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Komisi VIII Alamudian Dimyati Rois meninggal dunia pada Selasa, 6 Mei 2025, pukul 05.40. Sebelumnya pengasuh Pondok Pesantren Al Fadlu Wal Fadhilah Kaliwungu Kabupaten Kendal tersebut mengalami kecelakaan di Tol Pemalang pada Jumat, 2 Mei 2025.

Baca berita dengan sedikit iklan, klik di sini

"Betul (telah meninggal dunia)," kata Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa Jawa Tengah, Yusuf Chudlori, melalui pesan singkat ketika dikonfirmasi.

Alamudin merupakan anggota DPR RI dari Fraksi PKB. Alamudin mengalami kecelakaan bersama tiga orang lain ketika kejadian. Mobil bernomor polisi H 1980 CM yang dia tumpangin menabrak truk.

Dua orang meninggal di tempat setelah kejadian. Sementara Alamudin dan satu penumpang lain dibawa ke rumah sakit.

Jamal Abdun Nashr

Orkes Pemakzulan Gibran

PODCAST REKOMENDASI TEMPO

Logo TempoAsas jurnalisme kami bukan jurnalisme yang memihak satu golongan. Kami percaya kebajikan, juga ketidakbajikan, tidak menjadi monopoli satu pihak. Kami percaya tugas pers bukan menyebarkan prasangka, justru melenyapkannya, bukan membenihkan kebencian, melainkan mengkomunikasikan saling pengertian. Jurnalisme kami bukan jurnalisme untuk memaki atau mencibirkan bibir, juga tidak dimaksudkan untuk menjilat atau menghamba ~ 6 Maret 1971

Unduh aplikasi Tempo

download tempo from appstoredownload tempo from playstore

Ikuti Media Sosial KamiMedia Sosial

© 2024 Tempo - Hak Cipta Dilindungi Hukum

Read Entire Article
Bogor View | Pro Banten | | |